Sementara untuk OAP, periode pendaftaran mulai Minggu ke-2 sampai dengan Minggu ke-3 April 2025. Adapun periode melamar Minggu ke-2 hingga Minggu ke-3 April 2025.
“Orang Asli Papua (OAP) adalah keturunan OAP yang salah satu atau kedua orang tua merupakan asli keturunan Papua,” tulis situs situs resmi Rekrutmen Bersama BUMN 2025.
Rekrutmen Bersama BUMN 2025 menjadi kesempatan dan peluang karena terdapat 100 lebih perusahaan BUMN dan 2000 lebih lowongan kerja yang dibuka. ***

















